Berita Terkini Nasional Dan Internasional 2024
Home Skor bola Zodiakmu Hari Ini dairi G News  

[Kolom Pakar] Prof Tjandra Yoga Aditama: 7 Hal tentang Kematian Misterius Awak Kapal di Perairan Merak Berita Viral Hari Ini Jumat 20 September 2024

5. Aspek Penyelidikan yang Perlu Diperhatikan

Penyelidikan harus mencakup:

    Anamnesis (auto dan allo) mendalam mengenai gejala dan keluhan dari awal hingga kematian Riwayat makanan, kontak dengan unggas atau binatang, dan sumber penularan lainnya Pemeriksaan fisik secara rinci oleh tenaga medis Pemeriksaan laboratorium untuk virus, bakteri, jamur, parasit, serta tes serologi dan biomolekuler

6. Pemeriksaan di Kapal

Pemeriksaan mendalam di kapal perlu dilakukan, termasuk tempat kerja pelaut, kamar tidur, serta pengambilan sampel dari dinding dan lantai kapal. Jika ada vektor penyakit seperti tikus, atau binatang lain di kapal, itu juga perlu diperiksa.

7. Pentingnya Tindakan Cepat

Meskipun tidak semua kematian ini mungkin menyebabkan wabah penyakit, kejadian ini memerlukan perhatian serius dan tindakan cepat. Konfirmasi laboratorium harus segera didapatkan untuk memastikan hasil yang akurat sesuai ilmu kedokteran.

Keputusan harus diambil dengan hati-hati dan berdasarkan analisis yang sahih, tanpa tergesa-gesa atau lambat.

Prof. Tjandra Yoga Aditama

Direktur Pascasarjana Universitas YARSI, Mantan Direktur Penyakit Menular WHO Asia Tenggara

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Kredit
  • Prof Tjandra Yoga Aditama
    Author
    Prof Tjandra Yoga Aditama
  • Aditya Eka Prawira
    Editor
    Aditya Eka Prawira

Berita Terkini

Lihat Semua